Cara Mengurangi Rasa Mual Ibu Hamil


Advertisment - Scroll kebawah untuk melanjutkan

     BeritaKapan - Tentang Ibu Hamil Muda adalah Mual yang sering sekali identik pada Ibu yang baru Hamil itu terjadi adalah hal biasa.Gejala mual biasanya yang terjadi pada saat dimana masa awal dari kehamilan menurut ilmu kesehatan.Mual dan muntah tidak hanya terjadi pada saat awal dari proses kehamilan, tapi juga dapat terjadi pada bulan kehamilan ke 4 atau sampai bulan 5, 6, 7, 8 dan seterusnya juga akan mengalaminya.Mual dan muntah pada saat hamil muda sudah umum terjadi pada wanita hamil, dan menjadi tanda awal kehamilan.

Cara Atasi Rasa Mual Ibu Hamil
(c) Pixabay

Cara Mengurangi Rasa Mual Ibu Hamil Muda


    Menurut penyebabnya yang masih belum secara jelas diketahui para ahli. Tetapi kemungkinan besar disebabkan oleh perubahan hormon atau gula darah yang rendah pada awal kehamilan. Selain itu, penyebab lainnya mual muntah pada saat hamil muda karena masih awal adalah karena stres, kelelahan, dan banyak melakukan aktivitas, lalu akan menyebabkan mual dan muntah semakin parah. Keadaan seperti ini biasanya hilang setelah tiga atau empat bulan usia kehamilan.Hal yang terjadi pada hal ini ada dua poin yang harus diperhatikan diantaranya seperti yang dilansir dari Meetdoctor.com adalah sebagai berikut ini.

•    Ini Caranya Cara Mengurangi Rasa Mual Ibu Hamil
  1. Dalam satu waktu jangan terlalu makan berlebihan.Alangkah lebih baiknya makan makanan porsi kecil dan sesering mungkin serta utamakan makanan yang mengandung banyak nutrisi.
  2. Setengah jam sebelum makan dan sesudah makan jangan lupa minum air putih secukupnya.
  3.  Supaya tidak terjadi dehidrasi, jangan lupa minum air putih secukupnya. Dan bila cuaca sangat panas, perbanyak minum air putih.
  4.  Pada saat hamil, jangan sampai perut kosong akan makanan. Perbanyak mengkonsumsi makanan sehat.
  5.  Di siang hari, jangan lupa untuk istirahat yang cukup.
  6. Supaya rasa mual dapat berkurang, hindari tempat yang panas.
  7. Hindari makanan tinggi protein dan karbohidrat kompleks, seperti selai kacang, keju, susu, dan yogurt
  8. Anda bisa mengonsumsi lemon, air jahe atau semangka untuk meredakan rasa mual.
•    Awas Jangan Melakukan Yang Ini

1.    Usahakan setelah mengkonsumsi makanan jangan tidur dulu.
2.    Jangan lupa untuk mengkonsumsi makanan, sayangi janin yang Anda kandung.
3.    Hindari makanan yang pedas dan asam.
4.    Jangan dekat-dekat sama asap rokok, karena asap rokok malah akan memperburuk rasa mual Anda.


    Itulah penyebab dan cara mengatasi mual dan muntah saat hamil hal-hal di atas tidaklah cukup Anda lakukan. Anda harus pergi ke dokter untuk mendapatkan penanganan yang baik, karena dokter tau bagaimana cara terbaik menghilangkan mual dan muntah. Selain itu, baca juga tanda-tanda keguguran pada ibu hamil. Semoga bermanfaat!


Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Cara Mengurangi Rasa Mual Ibu Hamil"

Posting Komentar