Fakta Mencium Aroma Jeruk Stres Pun Hilang


Advertisment - Scroll kebawah untuk melanjutkan

   BeritaKapan - Mencium aroma wewangian memang bikin rileks, tapi bagaimana caranya untuk menghilangkan stres? Minum obat penghilang stres anda harus buang jauh-jauh. Karena hal itu mungkin saja akan menimbulkan efek samping berbahaya bagi kesehatan. Cara yang tidak berbahaya adalah dengan mencium aroma buah segar Jeruk.



   Menurut sebuah penelitian  Thomley kepala koordinator Complementary and Integrative Medicine Program di Mayo Clinic yang menggunakan aromaterapi jeruk untuk merawat pasien, diketahui juga bahwa aroma jeruk ini bisa mengurangi stres dan rasa cemas sekaligus bisa menjaga kesehatan pencernaan dan mengatasi rasa mual.

Inilah Aroma buah jeruk apa yang bisa meredakan stres? 


1. Jeruk Bali

    Aroma jeruk bali bisa mengurangi depresi akibat stres dan meningkatkan memory otak. Penelitian dari Universitas Osaka, Jepang menunjukkan bahwa menghirup aroma jeruk bali sebelum makan bisa meningkatkan metabolisme tubuh dan mengurangi nafsu makan. Jadi jika Anda ingin mencoba untuk diet, Anda bisa coba menghirup aroma buah jeruk bali sebelum makan.

2. Lemon 


   Aroma lemon bisa menghadirkan pikiran yang lebih positif. Selain itu, sebuah penelitian di Northumbria University, Inggris memperlihatkan bahwa aroma lemon balam bisa meningkatkan kemampuan kognitif dan suasana hati (mood).

3. Jeruk Mandarin

    Aromaterapi lembut dari minyak esensial jeruk mandarin sangat baik untuk meredakan stres atau mengurangi tekanan yang Anda rasakan. Selain itu juga membantu sistem pencernaan lebih baik, dan mual berkurang ketika diberi aroma jeruk mandarin.


Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Fakta Mencium Aroma Jeruk Stres Pun Hilang"

Posting Komentar