Lebih Baik Mana Mentega atau Margarin? Simak Dulu Penjelasannya Berikut!
BeritaKapan - Mentega dan juga
margarin termasuk dalam produk olahan lemak yang mungkin sudah tidak begitu
asing bagi Anda bukan. Mentega mengandung vitamin A, vitamin E, selenium yang berperan sebagai antioksidan sehingga membantu menangkal radikal bebas. Karena memang di pasaran sendiri ada banyak yang
menjualnya, biasanya ia banyak sekali diaplikasikan sebagai bahan tambah di
dalam pembuatan makanan maupun juga kue. Di Indonesia sendiri ada banyak sekali
diantara brand yang menjual produknya, bahkan dengan pilihan harga yang juga
sangat bervariatif.
Mentega |
- Untuk menggoreng, jika dipakai sebagai bahan untuk menggoreng maka produk yang kaya akan kandungan asam lemak jenuh dari produk nabati memang cenderung lebih sehat, jadi pilihlah margarin dibandingkan dengan butter, apalagi jika dilihat dari segi rasanya sendiri, memberikan rasa yang lebih gurih pada makanan.
- Untuk bahan tambahan pembuatan kue maupun roti, sedangkan jika seandainya Anda ingin memakai sebagai bahan tambah dalam pembuatan roti maka agaknya bisa memilih mentega kiloan, karena butter ini pada dasarnya cenderung memberikan tekstur yang lebih lembut, begitu juga dengan rasanya yang benar-benar gurih untuk kue.
- Bagi yang tengah menjalankan program diet hendaknya sebagai bahan untuk menumis dan sejenisnya maka Anda bisa memilih margarin saja, karena terbuat dari bahan dasar lemak nabati yang cenderung lebih aman.
- Bahan untuk icing lebih baik mengandalkan butter, sedangkan untuk olesan atau hiasan kue, maka butter ini lebih dianjurkan, karena memang pada dasarnya cenderung jauh lebih legit dan nikmat, mudah juga untuk diolah.
- Dalam pemakaiannya sendiri lebih aman jika seandainya butter maupun margarin ini diolah tanpa proses pemanasan.
Jadi sudah menemukan jawabannya manakah yang terbaik antara margarin dan butter? Sebenarnya menyesuaikan dengan jenis olahan yang dibuat sendiri, pilah-pilih merk terbaiknya juga mudah, karena Anda bisa membelinya secara online lewat Tokowahab.com, entah itu Anda mencari produk yang lokal, maupun yang berasal dari luar negeri atau impor bisa disini. (Adv)
0 Response to "Lebih Baik Mana Mentega atau Margarin? Simak Dulu Penjelasannya Berikut!"
Posting Komentar